Search by

    Terakhir diperbaharui: Oct 24, 2020

    Final Workflow

    Mari kita bandingkan workflow awal aplikasi kita dengan workflow akhir:

    Workflow awal:

    previous app workflow

    Workflow akhir:

    after app workflow

    Dan seperti pada pembahasan sebelumnya.

    Perubahan akan selalu terjadi dalam proses development sebuah aplikasi.

    Bahkan pada beberapa kasus perubahan yang terjadi dapat mengubah tujuan awal dari pembuatan aplikasi itu sendiri.

    Dan untuk menghadapi perubahan yang sangat cepat & dinamis ini beberapa metode diperkenalkan dalam dunia software development.

    Salah satunya adalah Agile Software Development.

    Tapi kita tidak akan membahas Agile Software Development disini. 🙂

    Masih kurang

    Perubahan yang kita lakukan dalam mengembangkan aplikasi DinoTes ini sebenarnya kurang bisa mewakili bentuk perubahan yang terjadi dalam dunia software development.

    Karena perubahan yang terjadi seringkali tidak hanya datang dari developer sendiri, tapi juga dari user, project manager atau dari banyak pihak lainnya.

    Anyway..

    🚀 Another Mission Accomplished!

    Back End selesai dibuat dan Integrasi Front End & Back End juga berhasil dilakukan.


    Link Repository aplikasi DinoTes.


    Selanjutnya kita akan bahas bagaimana agar aplikasi DinoTes ini dapat diakses dari internet dan digunakan oleh publik.